Artikel Cara Membuat Blog di Wordpres melanjutkan artikel sebelumnya, artikel membuat blog di wordpress saya rancang buat kalian yang ingin lebih memperdalam ilmu kalian tentang cara membuat blog. Setelah pada postingan sebelumnya saya membahas tentang cara membuat blog di blogger, saya ingin sedikit memberitahukan kepada orang-orang yang belum tau cara membuat blog di wordpress. dalam postingan berikut saya tidak akan membahas apa itu blog karena definisi blog sudah saya tulis pada artikel sebelumnya. bagi yang mau tau apa itu blog, silahkan buka disini. tapi jika kalian sudah tau maka mari kita kembali ke topik yaitu tentang cara membuat blog di wordpress.
Saya yakin kalian sudah punya emaill karena untuk membuat blog kita harus punya email terlebih dahulu, saya sarankan untuk membuat blog diwordpres kalian gunakan email yahoo, bagi yang belum punya email kilik disini untuk membuat email di yahoo. Tapi jika kalian ingin menggunakan email google juga tidak jadi masalah tapi saya sarankan lebih baik kalian pergunakan akun yahoo kalian.
1. Kunjungi situs wordpress di http://www.wordpress.com
2. Klik tulisan Get a Fee Site maka anda akan dibawa ke halaman formulir.
3. Isi formulir yang disediakan wordpres.
4. Berikut ini petunjuk pengisian formulir:
5. Isikan menurut petunjuk tentunya disesuaikan dengan data diri kalian
6. Jika kalian sudah selesai mengisi formulir klik kata Create Blog
7. Setelah itu kalian akan dikirimi pesan oleh wordpress, jadi langkah selanjutnya kalian harus membuka email yang bentuknya seperti gambar berikut.
8. Klik acitivate Blog maka kalian akan langsung dibawa ke dashbor wordpress.
cuma itu saja langkahnya, gampang kan, hal yang harus kalian lakukan selanjutnya adalah membuat artikel di blog kemudian membagikannya kekhalayak ramai. selamat berkreasi dengan wordpress. Semoga artikel saya bermanfaat.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar